Pertanian di Perkotaan Apa yang terlintas mendengar pertanian ? Tanah Yang luas, Kotor, Petani ,lusuh ,panas dan lain lain. Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.[1] Kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang termasuk dalam pertanian biasa dipahami orang sebagai budidaya tanaman atau bercocok tanam (bahasa Inggris: crop cultivation) serta pembesaran hewan ternak (raising), meskipun cakupannya dapat pula berupa pemanfaatan mikroorganisme dan bioenzim dalam pengolahan produk lanjutan, seperti pembuatan keju dan tempe, atau sekadar ekstraksi semata, seperti penangkapan ikan atau eksploitasi hutan.(Wikipedia) Saat ini lahan pertanian mengalam perubahan alih fungsi lahan menjadi lahan perumahan ,pertokoan , jalan tol, apartemen atau bangunan fisik lain untuk infrastruktur pangan manusia. bagaimana dengan pertanian di perkotaan apakah masih bisa menghasilkan produk pertanian ? dengan inovasi yang berkembang sekarang kemugkinan tersebut mungkin berikut cara membuat media tanam tanpa tanah cocok untuk pemanfaatan lahan pekarangan dengan lahan terbatas tanpa tanah. begini cara menanam tanaman tanpa tanah apa saja yang perlu disiapkan seperti berikut : Baskom Plastik KotakPapan Plastik/fiber (bisa dibeli toko buku atau material)Bor atau pakuGuntingPenggaringPensil/SpidolKawatpot hidroponikrogulkainairpupuk cair organikBenih tanaman Seperti : Kankung, Selada, BayamTahap Pengerjaan : Cetak ukuran baskom kemudian di beri tanda dengan pensil/spidol kemudian di gunting sesuai garis cetakan baskom plastikKemudian bikin cetakan bundar sebanyak 4 atau 5 sesuai keinginan tapi jangan terlalu rapat.Untuk menghindari papan plastik beregrak beri lobang dan diberi kawatMasukan rogul dalam pot kemudian bawahnya diberi kain sebagai sumbu penarik airMasukan pot masing masing kedalam lubang yang telah dibuat.Masukan air dengan pupuk cair organik 10 ml per 1 liter airKemudian simpan papan plastik yang berisi pot diatas baskomUntuk menghindari jentik nyamuk di beri ikan kecilSelamat mencoba